Akses Jalan Dinilai Tidak Layak

BELUM TERTATA: Jalan Lingkar Gebang mendesak untuk diperbaiki sebagai syarat untuk mendapat program Kalamo.-deny hamdani-radar cirebon

BACA JUGA:Optimis Juara Umum Popwilda

Padahal, menurutnya, program Kalamo sangat dibutuhkan oleh desanya saat ini. “Kalau kita mendapat program Kalamo atau kampung nelayan modern ini bisa menjadikan masyarakat nelayan kita sebagai nelayan yang produktif,” tandanya.

Nurdianto berharap, tahun 2025 mendatang desanya berkesempatan untuk kembali mendapatkan program Kalamo yang gagal pada tahun 2024 ini. Tentunya, lanjut Nurdianto, penyebab dari kegagalan ini, yakni akses Jalan Lingkar Gebang bisa segera dibenahi. 

“Semoga Jalan Lingkar Gebang ini bisa dituntaskan, sehingga tahun depan kita bisa mendapatkan program Kalamo ini,” pungkasnya. (den)

Tag
Share