Pengembangan Pendidikan Moral

Ilustrasi pendidikan moral.-istimewa-

BACA JUGA:Warga Antusias Sambut Program Laboling

Karena itu, perlu kampanye sosial atau gerakan untuk menyebarluaskan nilai-nilai moral dan karakter di medsos. Serta mengajak generasi muda menghargai dan mempraktikkan nilai-nilai tersebut dalam kehidupan sehari-hari.

Terakhir, pemerintah dan lembaga terkait juga dapat berperan dalam mengimplementasikan pendidikan moral dan karakter. Serta memberikan dukungan dan fasilitas untuk mengadakan kegiatan yang mendukung pembentukan karakter generasi muda.

Dengan kerja sama dan dukungan dari berbagai pihak, diharapkan implementasi pendidikan moral dan karakter dapat menjadi lebih efektif dan berdampak positif, dalam membentuk generasi muda yang lebih baik dan beretika. (*)

*Penulis adalah Guru Bimbingan Konseling

Tag
Share