Pamkab Majalengka Dorong Pelaku UMKM dengan Fasilitasi Pembuatan NIB Gratis

BPSDMP Kominfo Bandung dan DK2KUKM Majalengka mengadakan Pelatihan Pemasaran Usaha pada Ekosistem Digital dan peluncuran "Sibeunteur Geulis" di Hotel Fieris Kertajati pada Selasa 6 Agustus 2024.-dokumen -tangkapan layar

BACA JUGA:Polres Indramayu Gelar Operasi Mantap Praja Lodaya Mulai 21 Agustus

Sementara itu, Kepala Dinas Ketenagakerjaan, Koperasi Usaha Kecil Menengah (DK2UKM) Kabupaten Majalengka, H Arief Daryana AP MSi, mengatakan bahwa aplikasi Sibeunteur Geulis merupakan salah satu inovasi untuk memberikan kemudahan kepada pelaku usaha kecil di Kabupaten Majalengka.

Sibeunteur Geulis merupakan aplikasi berbasis website yang memudahkan para pelaku usaha yang terdata di DK2KUKM sekaligus menjadi sarana mempromosikan usahanya.

"Tahun ini, kami menargetkan 320 aplikasi website tersebut sehingga pelaku usaha bisa melakukan pemasaran secara digital," ujar Arief. 

Tag
Share