Gerindra dan PKS Siap Berkolaborasi Jelang Pilkada 2024

SILATURAHMI POLITIK: Jajaran pengurus DPC Partai Gerindra Indramayu intens melaksanakan safari politik jelang Pilkada Indramayu tahun 2024. Baru-baru ini melakukan kunjungan ke DPD PKS Indramayu.-istimewa-radar indramayu

BACA JUGA:Persis Gelar Pekan Amal dan Haflah

Semua kewenangan, lanjut Ruswa, kembali lagi kepada pengurus DPP.  Sebab, bisa saja di daerah sudah mengusulkan nama calon, tapi tiba-tiba dari DPP sudah punya calon sendiri. Pengurus daerah mau tidak mau harus menerima keputusan DPP.

"Kita yang ada daerah tidak bisa memutuskan calon sendiri. Yang mempunyai kewenangan penuh adalah DPP. Sedangkan kita harus menerima jika muncul nama calon lain, meski bukan usulan dari daerah," jelasnya, seraya menegaskan PKS siap untuk berkoalisi dengan partai manapun, termasuk dengan Gerindra. “Ttapi finalnya ada di DPP,” ungkap dia. (oni/dun)

Tag
Share