DLH Kota Cirebon Bersihkan Sungai Cikalong dari Sampah dan Sedimentasi

Senin 09 Dec 2024 - 14:55 WIB
Reporter : Raswidi Hendra Suwarsa
Editor : Raswidi Hendra Suwarsa

Bidang Penataan dan Peningkatan Kapasitas Lingkungan Hidup (PPLH) DLH Kota Cirebon Andi Riskiyanto SKM menjelaskan, penumpukan sedimentasi lumpur dan sampah, menghambat aliran air. Secara geografis, Kota Cirebon berada di hulu.

Sehingga, lumpur dan sampah kiriman maupun dari masyarakat yang membuang sembarangan, memenuhi sungai.

“Mari jaga sungai kita, dengan tidak membuang sampah sembarangan,” ajaknya.

Kategori :

Terpopuler

Minggu 12 Jan 2025 - 19:31 WIB

Pro dan Kontra tentang Childfree

Minggu 12 Jan 2025 - 19:29 WIB

Beristirahat

Minggu 12 Jan 2025 - 20:21 WIB

Ikut Ajang Internasional