Pembayaran TPP ASN Nunggak 3 Bulan, Pemkab Kuningan Bayar Hari Ini

Kamis 12 Sep 2024 - 13:02 WIB
Reporter : Raswidi Hendra Suwarsa
Editor : Raswidi Hendra Suwarsa

BACA JUGA:Apakah Libur Nasional Jatuh Pada Tanggal 16 September 2024? Simak SKB Tiga Menteri Berikut

Sedangkan penerima TPP ini, lanjut Guruh, adalah PNS dan juga Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) yang jumlahnya cukup banyak.

Dalam satu bulan, pemerintah daerah harus menyiapkan anggaran Rp10,250 miliar untuk membayar TPP ASN. Anggaran untuk pembayaran TPP ASN cukup besar setiap bulannya yakni sekitar Rp10,250 miliar.

“Namun angka ini bisa naik juga bisa turun tergantung dari hasil penilaian kinerja ASN. TPP itu beda dengan gaji"

"Kalau gaji ASN berasal dari bantuan keuangan pemerintah pusar, sedangkan TPP murni dari Pendapatan Asli Daerah,” ujar Guruh.

Kategori :

Terkini

Jumat 29 Nov 2024 - 19:06 WIB

BSI Luncurkan BSI Gold

Jumat 29 Nov 2024 - 17:47 WIB

Pemkab Indramayu Serahkan Puluhan PTSL

Jumat 29 Nov 2024 - 17:46 WIB

Jadi Tempat Nongkrong Asyik di Gantar