Kompak Bikin Sekat Bakar

Pemkab Kuningan bekerjasama dengan TNI, Polri, Balai TNGC dan stakeholder terkait lainnya melakukan pemeliharaan sekat bakar dan rencana pembuatan embung, Rabu (7/8).-ist-radar cirebon

BACA JUGA:Ramainya Bentrok Demonstran Pilkada 2024 Dengan Petugas Kepolisian

"Mudah-mudahan ini jadi contoh dan dan upaya pencegahan dan semoga tidak ada kebakaran tahun ini. Gunung Ciremai ini sudah ada 45 titik embung, untuk sekat bakarnya itu dimulai dari Lambosir ke arah Karangdinding," ujarnya.

Dalam kesempatan itu, Pj Bupati Kuningan juga menyampaikan terkait mulok (muatan lokal) Gunung Ciremai yang berkesinambungan dengan kegiatan hari ini. Yaitu sama-sama bertujuan untuk ngarawat, ngaruat, dan ngarumat Gunung Ciremai. Pada intinya semua upaya ini untuk kemaslahatan bersama.

Kegiatan ini terlaksana tentunya atas kerja sama berbagai elemen, Pemerintah Daerah, TNI, Polri, Balai TNGC, Perhutani, kecamatan dan desa-desa terkait, komunitas pegiat lingkungan, instansi vertikal, sekolah, pers, dan LSM.  (ags)

Tag
Share