Tingkatkan Literasi di Kalangan Remaja, Komunitas Menulis Online Gelar Seminar Kepenulisan, Diikuti 150 Siswa
Seminar yang diselenggarakan oleh KMO Chapter Jawa Barat di Cirebon, diikuti oleh 150 siswa dari Madrasah Aliyah (MA) Annur Kota Cirebon, dan MA Annur Setu Patok, akhir pekan lalu, pada hari Sabtu 27 April.-dokumen -tangkapan layar
Kegiatan ini juga bertujuan untuk memotivasi para remaja agar terus berkarya dan menuangkan ide-idenya melalui tulisan.
BACA JUGA:Rencananya Diresmikan Presiden Jokowi, Desa Gebang Makar Batal Dapat Program Kalamo, Ini Penyebabnya
“Kami ingin para remaja di Cirebon dapat melihat bahwa menulis bukan hanya tentang pelajaran di sekolah, tetapi juga tentang mengekspresikan diri dan menuangkan ide-ide kreatif mereka,” kata Ishtar Vie.
Tendi Murti berbagi pengalamannya dalam dunia kepenulisan dan memberikan tips kepada para peserta tentang bagaimana memulai menulis dan mengembangkan bakat mereka.