Didominasi Pelanggaran APK

--

BACA JUGA:Tutup Tahun Dengan Penuh Kegembiraan, Penjualan Suzuki Meningkat 25% Pada Desember 2023 Dan Segmen Passenger D

Komisioner Bawaslu lainnya Nurul Fajri mengungkapkan, beberapa kali pihaknya melakukan penertiban APK. Banyak wilayah dan titik lokasi yang tidak diperkenankan, tetap saja dipasangi APK.

“Ada satu daerah yang dilarang yakni di Siliwangi. Sudah berulang kali menertibkan tapi kerap muncul kembali,” ujarnya.

Pihaknya berharap parpol bisa lebih menyosialisasikan rambu-rambu yang terkait pelaksanaan metode kampanye ini, sehingga dapat dilaksanakan dengan memenuhi norma aturan sesuai regulasi yang ada. (azs)

Tag
Share