Cetak Lulusan Unggul, Kompetitif dan Inovatif
PERSIAPAN: Ipeba Cirebon menggelar wisuda ke XIX di Hotel Patra Cirebon.-istimewa-radar cirebon
BACA JUGA:Program 3 Juta Rumah Perlu Kajian Komprehensif
“Kami ingin mencetak pemimpin visioner dan pengusaha inovatif yang mampu menciptakan lapangan kerja baru serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat,” ujar Muhammad Abdul Muhaimin As’ad.
Menurutnya, Ipeba Cirebon sebagai institusi pendidikan tinggi Islam, terus berinovasi untuk menghadapi tantangan modernisasi. Dalam upaya mendukung pengembangan SDM unggul, lembaga ini berkomitmen mengintegrasikan ilmu agama dan ilmu umum, menghilangkan dikotomi di antara keduanya. (dri/opl/adv)