Antisipasi Penyakit Akibat Banjir, 2 Puskesmas Buka Posko Kesehatan

Rabu 10 Jul 2024 - 12:00 WIB
Reporter : Raswidi Hendra Suwarsa
Editor : Raswidi Hendra Suwarsa

BACA JUGA:Dukung Dishub Berantas Parkir Liar

“Dari 5 desa yaitu Desa Dadap, Desa Juntinyuat, Desa Juntikebon, Desa Juntikedokan, dan Desa Segeran, terdapat 7 rumah yang mengalami kerusakan (akibat banjir, red), tiga rusak ringan, satu rusak sedang, dan tiga rusak berat,” terangnya. 

Dikatakan Rusyad, bantuan dari berbagai pihak juga masih terus dibutuhkan untuk membantu warga terdampak banjir. 

Kategori :