Warga Heran Jalan Mundu-Pamengkang Rusak Lagi, Padahal Baru Saja Diperbaiki

Senin 08 Jul 2024 - 11:58 WIB
Reporter : Raswidi Hendra Suwarsa
Editor : Raswidi Hendra Suwarsa

Pria yang akrab disapa Mul itu mengatakan, ruas Jalan Mundu Pesisir-Banjarwangunan haruslah dilakukan betonisasi untuk perbaikan. 

BACA JUGA:Kemeriahan Hari Jadi Cirebon di RW 15 Kalijaga, Suhendrik Hadir dan Bacakan Puisi Cirebon Asyik

“Kalau diaspal lagi mungkin akan kembali rusak lagi, karena lihat saja yang lewatnya itu truk-truk besar dengan tonase berat juga, jadi harus dibeton,” ujarnya. 

Mul berharap, jalan rusak tersebut bisa segera diperbaiki karena menghambat aktivitas warga. “Saya selaku perwakilan warga sangat berharap jalan ini bisa segera diperbaiki tahun ini juga,” ungkapnya. 

Kategori :

Terpopuler

Minggu 12 Jan 2025 - 21:35 WIB

Jalan Santai Berhadiah Mobil

Minggu 12 Jan 2025 - 20:21 WIB

Ikut Ajang Internasional

Minggu 12 Jan 2025 - 19:31 WIB

Pro dan Kontra tentang Childfree

Minggu 12 Jan 2025 - 21:38 WIB

Papa Cookies Kini Hadir di Sumber