Pendaftaran CPNS 2024 di Kabupaten Majalengka Dibuka Mulai Tanggal 20 Agustus- 6 September

Kepala Bidang Pengadaan Pemberhentian dan Informasi, Haditya Firdaus SSTP MAP Pemkab Majalengka membuka 497 formasi CPNS yang terbagi menjadi 397 formasi untuk tenaga teknis, dan 100 formasi untuk tenaga kesehatan.-dokumen -tangkapan layar

BACA JUGA:PDI P dan PKB Berkoalisi di Pilgub Jabar, Ono : PDIP Berharap Ada Dua Pasangan Calon

Haditya juga meminta calon pelamar untuk aktif mencari informasi dari sumber yang tepercaya, seperti website dan media sosial resmi Kementerian PANRB, Badan Kepegawaian Negara (BKN), serta BKPSDM Kabupaten Majalengka.

"Seluruh tahapan seleksi CPNS 2024 di Pemkab Majalengka, mulai dari pendaftaran, pelaksanaan seleksi dengan CAT, hingga penentuan kelulusan, sudah terintegrasi dan terkomputerisasi dengan sistem Badan Kepegawaian Negara," jelasnya.

Tag
Share