Kerugian Hingga Rp300 Juta, Satu Ton Bahan Baku Rotan Ludes Terbakar, Satu Jam Api Berhasil Dipadamkan

Rabu 03 Apr 2024 - 10:35 WIB
Reporter : Raswidi Hendra Suwarsa
Editor : Raswidi Hendra Suwarsa

BACA JUGA:Baznas Buka Stand ZIS di Pusat Perbelanjaan

“Alhamdulillah pemadaman berjalan lancar tanpa kendala. Adapun materi yang terbakar bahan baku seberat 1 ton, terdiri dari gulungan kain, busa, dan rotan,” jelasnya.

Eno memastikan tidak ada korban jiwa maupun luka-luka dalam peristiwa tersebut. Disinggung penyebab terjadinya kebakaran, Menurut Eno diduga dari pembakaran sampah. 

 

Kategori :