RA Tahfiz Quran At-Taqwa Raih Juara 1 Lomba Fashion Show

Jumat 15 Nov 2024 - 14:36 WIB
Reporter : Raswidi Hendra Suwarsa
Editor : Raswidi Hendra Suwarsa

BACA JUGA:Personel Satreskrim Polresta Cirebon Jalani Tes Urine

Siswa RA Tahfiz Quran Attaqwa tampil percaya diri di depan para juri. Mereka mampu memberikan penampilan terbaik dan berhasil lolos sebagai juara 1, juara 2, dan Juara Berbakat 1. 

“Atas prestasinya, mereka berhak menerima piala dan piagam penghargaan,” terangnya.

Menurut Ayu, keikutsertaan dalam peragaan busana ini bertujuan untuk melatih keberanian serta mengembangkan bakat siswa-siswi RA Tahfiz Quran Attaqwa di atas panggung dengan bergaya seperti pahlawan.

Kategori :